riki.frindos@gmail.com
94 POSTS
2 COMMENTS
Kebebasan Finansial yang Salah Alamat?
B
eberapa waktu lalu di dalam gerbong MRT Singapura saya melihat poster-poster tentang seminar keuangan dan investasi. Terlihat foto dan nama Robert Kiyosaki penulis buku keuangan yang sangat populer. Juga beberapa nama lain, walau saya tidak pernah tahu nama mereka, sepertinya mereka adalah pembicara personal...
Kita Terlalu Mengagung-agungkan Kerja Keras?
"There are no secrets to success. It is the result of preparation, hard work and learning from failure."
-- Colin Powell
Kerja keras adalah kunci kesuksesan. No question about it. Tanpa kerja keras rasanya hampir mustahil sebuah keberhasilan bisa dicapai. Berbagai macam quote atau kata bijaksana yang menegaskan bahwa...
“Bakar-bakar Uang” Ala Perusahaan Teknologi: The End of the Game
S
epak terjang perusahaan teknologi digital, terutama yang bergerak di bidang e-niaga dan transportasi online telah merombak tatanan bisnis di tanah air. Inovasi digital tidak hanya menghadirkan kepraktisan dan kenyamanan bagi konsumen tetapi juga disertai dengan turunnya harga yang harus dibayar. Masyarakat juga dapat berpartisipasi...
Wealth Manager dan Fund Manager adalah Dua Profesi yang Berbeda — Astronom Apalagi
Dua puluh lima tahun yang lalu, di sebuah kamar sempit di pinggiran kota Bandung saya ngobrol dengan seorang kenalan yang baru saja selesai melaksanakan UMPTN (Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri), sekarang dikenal sebagai SBMPTN. Saya bertanya, jurusan atau fakultas apa yang dia pilih. Antropologi,...
Reliance Jio, Gojek, dan Meikarta
Siapa yang tidak tahu Gojek dengan segala sepak terjangnya, dan juga siapa di Jakarta ini yang tidak mendengar tentang Meikarta, yang menjadi topik trending dimana-mana dengan segala kontroversinya. Tapi, mungkin banyak yang belum tahu tentang Reliance Jio. Saya juga baru mendengar tentang Reliance Jio...
Utang: Penemuan Luar Biasa dalam Peradaban Manusia
Di masa kecil, saya suka memperhatikan tukang kredit membawa barang-barang dagangan keliling kampung naik sepeda atau sepeda motor. Dagangannya biasanya barang-barang rumah tangga sederhana seperti ember, panci, nyiru, saringan santan, gayung, sapu ijuk, dan semacamnya. Etek saya (adik ibu), yang tinggal di sebelah rumah, beberapa kali...
BACK IN TIME: Tatkala Awan Hitam Menyelimuti Bursa Hari Senin Itu: Black Monday
Tigapuluh tahun yang lalu, menjelang akhir pekan pada pertengahan bulan Oktober 1987, alam murka di langit Eropa. Topan dan badai dengan kekuatan sangat tinggi menghantam Perancis dan Inggris. Kerusakan besar melanda kedua negara, termasuk ibukota Inggris, London. Ratusan ribu rumah mengalami kerusakan, jutaan pohon tumbang bergeletakan. Di...
Menyoal Suku Bunga Kredit Bank yang Tinggi
I
ndustri perbankan mendapat sorotan kembali mengenai tingginya suku bunga kredit. Pejabat tinggi negara mengekspresikan harapannya agar bank dapat memainkan peran lebih baik sebagai lembaga intermediasi keuangan dengan menurunkan suku bunga. Bahkan, sebelumnya Presiden Jokowi diberitakan memanggil menteri dan pejabat tinggi negara lainnya, termasuk Ketua...
How to Deal with Difficult Persons (within ourselves…)
Tahun 2008-2009 merupakan tahun yang cukup menantang, krisis keuangan dan ekonomi global implikasinya sangat riil bagi perusahaan tempat saya bekerja, dan juga bagi saya sebagai seorang pekerja. Fluktuasi di pasar membawa tantangan dan tekanan yang cukup besar bagi kami para fund manager. Kondisi keuangan...
Ada Apa Dengan China — dan Australia
Terbang dengan pesawat jet komersial dari Sydney ke Beijing memakan waktu setidak-tidaknya 12 jam, melintasi lautan luas dan berbagai negara sepanjang 9.000 km. China atau RRC adalah negeri yang sangat jauh bagi Australia. Tapi, bagi pemodal yang berinvestasi di pasar modal Australia dan terutama di mata...